TERMUX - Menjalankan file php/localhost di android



Kali ini saya akan share bagaimana cara membuat localhost di android menggunakan termux sebelumnya kita bahas apa itu localhost, jadi localhost adalah server lokal yang ada diperangkat kita, kegunaanya adalah mungkin kalian bisa membuat tema web dan sebagainya. ya langsung saja ke tutorialnya :


  1. Siapkan aplikasi termux jika belum punya kalian bisa download disini
  2. Setelah masuk ke aplikasi termux ketikan kode berikut ini pkg install php 
  3. Setelah selesai kalian tinggal pergi ke dir yang kalian inginkan untuk menjalankan localhost. Contohnya ada di dir shell jadi cd shell.
  4. Setelah itu ketikan kode berikut ini php -S localhost:8080 -t .
  5. Setelah itu buka localhost:8080 di browser kalian jika kalian ingin ke file yang kalian inginkan di dir tersebut kalian tinggal menambahkan /namafilenya.(extensinya) contohnya localhost:8080/shell.php

NB: -t . bisa kalian isi dengan folder php yang mau kalian jalankan CONTOH php -S localhost:8080 -t /storage/sdcard/index.php
GoodLuck :)

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "TERMUX - Menjalankan file php/localhost di android"